ABSTRAK
Pelaksanaan program deteksi dini tumbuh kembang anak balita di posyandu
wilayah kerja Puskesmas Sentosa Baru Kecamatan Medan Perjuangan tahun
2005
Salah satu upaya pembinaan tumbuh kembang anak yang sudah dilaksanakan
oleh Departemen Kesehatan R.I. adalah kegiatan deteksi dan stimulasi dini tumbuh
kembang balita di tingkat pelayanan dasar. Upaya ini bertujuan untuk mengetahui
secara dini adanya penyimpangan tumbuh kembang pada balita.Pada tahun 2004, dari
178.131 balita yang ada di kota Medan, jumlah balita yang mengalarni Bawah Garis
Merah (BGM) sebanyak 568 orang (0,46%) dan Bawah Garis Titik (BGT) sebanyak
4.528 orang (3,6%). Pencapaian cakupan program Deteksi Dini Tumbuh Kembang
Balita yang ada hanya sebesar 52 %.
Rancangan penelitian ini adalah Cross Sectional yang bersifat deskriptif untuk
mengetahui pelaksanaan kegiatan deteksi dini tumbuh kembang balita di satu
kelurahan wilayah Puskesmas Sentosa Baru, Kecamatan Medan Peljuangan tahun
2005. Populasi dalam penelitian adalah posyandu yang ada di Kelurahan Sentosa
Barn yang beljumlah 6 posyandu. Sampel dalam penelitian ini adalah seluruh
posyandu yang ada di Kelurahan Sentosa Barn. Responden adalah kader posyandu
dan petugas kesehatan.
Dari hasil penelitian diperoleh bahwa ketersediaan KDTK berdasarkanjumlah
sasaran hanya 35%, seluruh Posyandu tidak memiliki Leafleat, pengisian KMS yang
paling tinggi hanya 55%, pengisian KDTK hanya 24,8%, pelaksanaan rujukan
penyimpangan tumbuh kembang tidak dilakukan oleh seluruh posyandu, terutama
bulan Januari dan Desember, kegiatan pencatatan dan pelaporan dilakukan setiap
bulan tetapi tidak dilakukan setiap triwulannya, cakupan hasil kegiatan program
DDTK yang paling besar adalah 30%).
Berdasarkan penelitian tersebut, maka perlu dilakukan penambahan sarana
dan prasarana, perlu dilakukannya pelatihan petugas dan kader posyandu agar
kegiatan posyandu, pelaksanaan rujukan, pencatan dan pelaporan dapat beljalan
dengan baik, dan cakupan Program Deteksi Dini Tumbuh Kembang Balita dapat
sesuai dengan target yang diharapkan
Pelaksanaan program deteksi dini tumbuh kembang anak balita di posyandu
wilayah kerja Puskesmas Sentosa Baru Kecamatan Medan Perjuangan tahun
2005
Salah satu upaya pembinaan tumbuh kembang anak yang sudah dilaksanakan
oleh Departemen Kesehatan R.I. adalah kegiatan deteksi dan stimulasi dini tumbuh
kembang balita di tingkat pelayanan dasar. Upaya ini bertujuan untuk mengetahui
secara dini adanya penyimpangan tumbuh kembang pada balita.Pada tahun 2004, dari
178.131 balita yang ada di kota Medan, jumlah balita yang mengalarni Bawah Garis
Merah (BGM) sebanyak 568 orang (0,46%) dan Bawah Garis Titik (BGT) sebanyak
4.528 orang (3,6%). Pencapaian cakupan program Deteksi Dini Tumbuh Kembang
Balita yang ada hanya sebesar 52 %.
Rancangan penelitian ini adalah Cross Sectional yang bersifat deskriptif untuk
mengetahui pelaksanaan kegiatan deteksi dini tumbuh kembang balita di satu
kelurahan wilayah Puskesmas Sentosa Baru, Kecamatan Medan Peljuangan tahun
2005. Populasi dalam penelitian adalah posyandu yang ada di Kelurahan Sentosa
Barn yang beljumlah 6 posyandu. Sampel dalam penelitian ini adalah seluruh
posyandu yang ada di Kelurahan Sentosa Barn. Responden adalah kader posyandu
dan petugas kesehatan.
Dari hasil penelitian diperoleh bahwa ketersediaan KDTK berdasarkanjumlah
sasaran hanya 35%, seluruh Posyandu tidak memiliki Leafleat, pengisian KMS yang
paling tinggi hanya 55%, pengisian KDTK hanya 24,8%, pelaksanaan rujukan
penyimpangan tumbuh kembang tidak dilakukan oleh seluruh posyandu, terutama
bulan Januari dan Desember, kegiatan pencatatan dan pelaporan dilakukan setiap
bulan tetapi tidak dilakukan setiap triwulannya, cakupan hasil kegiatan program
DDTK yang paling besar adalah 30%).
Berdasarkan penelitian tersebut, maka perlu dilakukan penambahan sarana
dan prasarana, perlu dilakukannya pelatihan petugas dan kader posyandu agar
kegiatan posyandu, pelaksanaan rujukan, pencatan dan pelaporan dapat beljalan
dengan baik, dan cakupan Program Deteksi Dini Tumbuh Kembang Balita dapat
sesuai dengan target yang diharapkan