Isikan Kata Kunci Untuk Memudahkan Pencarian

Pengetahuan, Sikap Dan Tindakan Ibu Terhadap Pemanfaatan Imunisasi Di Lingkungan XXXI Kelurahan Rengas Pulau Kecamatan Medan Marelan 2004#

ABSTRAK



Sasaran yang ingin dicapai dari Pembangunan Kesehatan antara lain adalah

pencapaian Universal Child Immunization (UCI) 90%. Namun sesuai dengan

penelitian awal di Lingkungan XXXI Kelurahan Rengas Pulau Kecamatan Medan

Marelan dari 102 bayiJbalita, 10,78% tidak pemah sarna sekali membawa bayilbaIita

untuk imunisasi, 34,31% bayi telah diimunisasi dengan Iengkap dan 54,90%

bayilbalita tidak diimunisasi Iengkap.. Ini berarti bahwa pemanfaatan imunisasi oleh

ibu masih sangat rendah bila di bandingkan dengan target yang di tetapkan.

Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui pengetahuan, sikap dan tindakan

ibu terhadap pemanfaatan imunisasi di Lingkungan XXXI Kelurahan Rengas Pulau

Jenis penelitian yang digunakan adaIah penelitian deskriptif Pengambilan data

dilakukan dengan cara mewawancarai ibu yang memiliki anak bayilbalita di

Lingkungan XXXI Kelurahan Rengas Pulau Kecamatan Medan Marelan, Data

diolah dan di sajikan dalam bentuk tabel distribusi frekuensi. Hasil penelitian

menunjukkan bahwa pengetahuan ibu terhadap pemanfaatan imunisasi masih rendah,

yaitu 42%, sikap ibu terhadap pemanfaatan imunisasi baik, yaitu 66%, dan tindakan

ibu terhadap pemanfaatan imunisasi rendah, yaitu 50%. Jumlah anak yang telah

diimunisasi lengkap sebanyak 18,5%. Dari basil penelitian 50 responden yang

memiliki 142 orang anak di dapatkan jumlah anak yang mengalami drop out

imunisasi sebanyak 41,1%. Jumlah anak yang sedang diimunisasi sebanyak 5,6%.

Dan jumlah anak yang tidak diimunisasi sarna sekali sebanyak 31,']0/0. Kurangnya

informasi yang diterima masyarakat tentang fasilitas pelayanan kesehatan, terutama

tentang efek samping imunisasi.

Berdasarkan hasil penelitian maka perlu di sarankan penyebaran informasi

yang tepat sasaran, pelaksanaan imunisasi disesuaikan dengan aktifitas ibu dan

petugas/kader imunisasi harus dapat melakukan pendekatan kepada ibu agar ibu

memiliki motivasi untuk memanfaatkan pelayanan imunisasi.
File Selengkapnya.....

Teman KoleksiSkripsi.com

Label

Administrasi Administrasi Negara Administrasi Niaga-Bisnis Administrasi Publik Agama Islam Akhwal Syahsiah Akuntansi Akuntansi-Auditing-Pasar Modal-Keuangan Bahasa Arab Bahasa dan Sastra Inggris Bahasa Indonesia Bahasa Inggris Bimbingan Konseling Bimbingan Penyuluhan Islam Biologi Dakwah Ekonomi Ekonomi Akuntansi Ekonomi Dan Studi pembangunan Ekonomi Manajemen Farmasi Filsafat Fisika Fisipol Free Download Skripsi Hukum Hukum Perdata Hukum Pidana Hukum Tata Negara Ilmu Hukum Ilmu Komputer Ilmu Komunikasi IPS Kebidanan Kedokteran Kedokteran - Ilmu Keperawatan - Farmasi - Kesehatan – Gigi Keguruan Dan Ilmu Pendidikan Keperawatan Keperawatan dan Kesehatan Kesehatan Masyarakat Kimia Komputer Akuntansi Manajemen SDM Matematika MIPA Muamalah Olahraga Pendidikan Agama Isalam (PAI) Pendidikan Bahasa Arab Pendidikan Bahasa Indonesia Pendidikan Bahasa Inggris Pendidikan Biologi Pendidikan Ekonomi Pendidikan Fisika Pendidikan Geografi Pendidikan Kimia Pendidikan Matematika Pendidikan Olah Raga Pengembangan Masyarakat Pengembangan SDM Perbandingan Agama Perbandingan Hukum Perhotelan Perpajakan Perpustakaan Pertambangan Pertanian Peternakan PGMI PGSD PPKn Psikologi PTK PTK - Pendidikan Agama Islam Sastra dan Kebudayaan Sejarah Sejarah Islam Sistem Informasi Skripsi Lainnya Sosiologi Statistika Syari'ah Tafsir Hadist Tarbiyah Tata Boga Tata Busana Teknik Arsitektur Teknik Elektro Teknik Industri Teknik Industri-mesin-elektro-Sipil-Arsitektur Teknik Informatika Teknik Komputer Teknik Lingkungan Teknik Mesin Teknik Sipil Teknologi informasi-ilmu komputer-Sistem Informasi Tesis Farmasi Tesis Kedokteran Tips Skripsi