Isikan Kata Kunci Untuk Memudahkan Pencarian

213. Analisis Kinerja Keuangan Pt. Telkom Tbk Sebelum Dan Setelah Launching Produk Flexi (Studi Kasus Pada Pt. Telkom Tbk Divre Iv Semarang)


SARI

PT.Telkom Divre IV Semarang merupakan perusahaan dibidang telekomunikasi , setiap periode/bulan PT.Telkom melakukan laporan keuangan dan non keuangan untuk dianalisis dari hasil analisis dapat diketahui kinerja PT.Telkom yang dapat diketahui untuk prediksi yang akan datang, dengan diadakanya analisis tersebut dapat diketahui perkembangan dan keuntungan PT.Telkom sebelum dan setelah launching produk flexi, permasalahan yang dikaji dalam penelitian ini adalah:bagaimana NPM(Net profit margin), pendapatan operasi, beban operasi, laba rugi operasi, laba bersih antara sebelum dan setelah launching flexi, penelitian ini bertujuan untuk mengetahui NPM(Net profit margin), pendapatan operasi, beban operasi, laba rugi operasi, laba bersih antara sebelum dan setelah launching flexi dan mengetahui prediksi nilai pendapatan operasi, beban operasi, laba rugi operasi, laba bersih. Telkom telah melaksanakan launching produk baru sehingga diharapkan sesudah adanya launching produk flexi ada perbedaan yang dapat meningkatkan kinerja atau penjualan PT.Telkom tersebut.

Populasi dalam penelitian ini adalah laporan keuangan PT.Telkom Divre IV Semarang periode waktu 2002-2005. Pengumpulan data dokumentasi data yang terkumpul kemudian disajikan secara deskriptif statistik. Metode analisis yang digunakan adalah analisis deskriptif, uji t paired sampel test.

Setelah diadakan analisis berdasarkan perhitungan atau hasil penelitian adalah nilai NPM(Net profit margin) antara sebelum dan setelah launching flexi mengalami peningkatan 3,38%, pendapatan operasi antara sebelum dan setelah launching flexi mengalami peningkatan 22,78%, beban operasi antara sebelum dan setelah launching flexi mengalami peningkatan 149,37%, laba rugi operasi antara sebelum dan setelah launching flexi mengalami peningkatan 18,43%, laba bersih antara sebelum dan setelah launching flexi mengalami peningkatan 26,55%.

Berdasarkan hasil penelitian diatas dapat disimpulkan bahwa ada perbedaan rata-rata antara pendapatan operasi, beban operasi, laba rugi operasi, laba bersih antara sebelum dan setelah launching flexi, dan tidak ada perbedaan rata-rata NPM (Net profit margin)antara sebelum dan setelah launching flexi. Dengan mengetahui nilai pendapatan operasi, beban operasi, laba rugi operasi, laba bersih diharapkan PT.Telkom Divre IV Semarang dapat menjadikanya sebagai acuan dan terget penjualan pada masa yang akan datang. Selain itu, dapat juga sebagai fungsi kontrol di dalam evaluasi pelaksanaan program perusahaan, sehingga semua gab (perbedaan) yang tidak menguntungkan perusahaan dapat lebih cepat ditanggulangi.
File Selengkapnya.....

Teman KoleksiSkripsi.com

Label

Administrasi Administrasi Negara Administrasi Niaga-Bisnis Administrasi Publik Agama Islam Akhwal Syahsiah Akuntansi Akuntansi-Auditing-Pasar Modal-Keuangan Bahasa Arab Bahasa dan Sastra Inggris Bahasa Indonesia Bahasa Inggris Bimbingan Konseling Bimbingan Penyuluhan Islam Biologi Dakwah Ekonomi Ekonomi Akuntansi Ekonomi Dan Studi pembangunan Ekonomi Manajemen Farmasi Filsafat Fisika Fisipol Free Download Skripsi Hukum Hukum Perdata Hukum Pidana Hukum Tata Negara Ilmu Hukum Ilmu Komputer Ilmu Komunikasi IPS Kebidanan Kedokteran Kedokteran - Ilmu Keperawatan - Farmasi - Kesehatan – Gigi Keguruan Dan Ilmu Pendidikan Keperawatan Keperawatan dan Kesehatan Kesehatan Masyarakat Kimia Komputer Akuntansi Manajemen SDM Matematika MIPA Muamalah Olahraga Pendidikan Agama Isalam (PAI) Pendidikan Bahasa Arab Pendidikan Bahasa Indonesia Pendidikan Bahasa Inggris Pendidikan Biologi Pendidikan Ekonomi Pendidikan Fisika Pendidikan Geografi Pendidikan Kimia Pendidikan Matematika Pendidikan Olah Raga Pengembangan Masyarakat Pengembangan SDM Perbandingan Agama Perbandingan Hukum Perhotelan Perpajakan Perpustakaan Pertambangan Pertanian Peternakan PGMI PGSD PPKn Psikologi PTK PTK - Pendidikan Agama Islam Sastra dan Kebudayaan Sejarah Sejarah Islam Sistem Informasi Skripsi Lainnya Sosiologi Statistika Syari'ah Tafsir Hadist Tarbiyah Tata Boga Tata Busana Teknik Arsitektur Teknik Elektro Teknik Industri Teknik Industri-mesin-elektro-Sipil-Arsitektur Teknik Informatika Teknik Komputer Teknik Lingkungan Teknik Mesin Teknik Sipil Teknologi informasi-ilmu komputer-Sistem Informasi Tesis Farmasi Tesis Kedokteran Tips Skripsi