Isikan Kata Kunci Untuk Memudahkan Pencarian

316. Simulasi Daerah Banjir Menggunakan Sistem Informasi Geografis di Kabupaten Sragen

ABSTRAK

Pembuatan WebGIS salah satunya didorong karena penggunaan internet yang sangat luas dimasyarakat dan pemerintah, karena internet maka peta sekarang bisa diakses oleh semua pihak. Oleh karena itu dibuatlah sebuah WebGis simulasi banjir. Karena kejadian banjir akhir tahun 2007, membuat masyarakat dan pemerintah kaget dalam hal penanganan, salah satunya diakibatkan karena sedikitnya informasi tentang banjir. Simulasi merupakan suatu teknik meniru operasioperasi atau prosesproses yang terjadi dalam suatu sistem dengan bantuan perangkat komputer dan dilandasi oleh beberapa asumsi tertentu sehingga sistem tersebut bisa dipelajari secara ilmiah. Simulasi banjir ini menggunakan peta kontur dan peta desa sebagai penentu daerah yang terkena banjir, dengan memasukan sebuah inputan maka, akan diketahui prediksi luapan banjir dan dapat juga mencari rute terpendek dalam keadaan banjir. Aplikasi penentu rute terpendek ini dibuat menggunakan fungsi shortest path Djikstra yang dimiliki modul pgRouting, yang merupakan fungsi tambahan dari PostgreSQL/PostGIS untuk menangani masalah routing pada peta geografis. Aplikasi ini juga menggunakan mapscript sebagai modul yang digunakan untuk membuat fungsi dan class MapServer agar dapat dijalankan di PHP. Sedangkan MapServer sendiri adalah sebuah layanan untuk memproses dan menampilkan data spasial yang berasal dari database. Untuk sistem manajemen basisdatanya, digunakan DBMS PostgreSQL/PostGis yang sudah mendukung tipe data spasial. Dengan adanya aplikasi ini, maka dapat diketahui daerah yang terkena banjir, dan dapat juga mengetahui rute jalan yang bisa dilalui dalam keadaan banjir.
File Selengkapnya.....

Teman KoleksiSkripsi.com

Label

Administrasi Administrasi Negara Administrasi Niaga-Bisnis Administrasi Publik Agama Islam Akhwal Syahsiah Akuntansi Akuntansi-Auditing-Pasar Modal-Keuangan Bahasa Arab Bahasa dan Sastra Inggris Bahasa Indonesia Bahasa Inggris Bimbingan Konseling Bimbingan Penyuluhan Islam Biologi Dakwah Ekonomi Ekonomi Akuntansi Ekonomi Dan Studi pembangunan Ekonomi Manajemen Farmasi Filsafat Fisika Fisipol Free Download Skripsi Hukum Hukum Perdata Hukum Pidana Hukum Tata Negara Ilmu Hukum Ilmu Komputer Ilmu Komunikasi IPS Kebidanan Kedokteran Kedokteran - Ilmu Keperawatan - Farmasi - Kesehatan – Gigi Keguruan Dan Ilmu Pendidikan Keperawatan Keperawatan dan Kesehatan Kesehatan Masyarakat Kimia Komputer Akuntansi Manajemen SDM Matematika MIPA Muamalah Olahraga Pendidikan Agama Isalam (PAI) Pendidikan Bahasa Arab Pendidikan Bahasa Indonesia Pendidikan Bahasa Inggris Pendidikan Biologi Pendidikan Ekonomi Pendidikan Fisika Pendidikan Geografi Pendidikan Kimia Pendidikan Matematika Pendidikan Olah Raga Pengembangan Masyarakat Pengembangan SDM Perbandingan Agama Perbandingan Hukum Perhotelan Perpajakan Perpustakaan Pertambangan Pertanian Peternakan PGMI PGSD PPKn Psikologi PTK PTK - Pendidikan Agama Islam Sastra dan Kebudayaan Sejarah Sejarah Islam Sistem Informasi Skripsi Lainnya Sosiologi Statistika Syari'ah Tafsir Hadist Tarbiyah Tata Boga Tata Busana Teknik Arsitektur Teknik Elektro Teknik Industri Teknik Industri-mesin-elektro-Sipil-Arsitektur Teknik Informatika Teknik Komputer Teknik Lingkungan Teknik Mesin Teknik Sipil Teknologi informasi-ilmu komputer-Sistem Informasi Tesis Farmasi Tesis Kedokteran Tips Skripsi