Isikan Kata Kunci Untuk Memudahkan Pencarian

5. Pemberdayaan Koperasi Sekolah Ditinjau Dari Perspektif Ilmu Manajemen Koperasi

ABSTRAK Pemberdayaan koperasi sekolah merupakan upaya yang dilakukan oleh pihak sekolah dalam memberdayakan siswa melalui pembinaan, pendampingan dan pengarahan untuk siswa dalam menjalankan ketatalaksanaan (Manajemen) organisasi koperasi Sekolah. Koperasi sekolah didirikan dilingkungan sekolah yang pengelolaan dan anggota-anggotanya terdiri dari para siswa Keberadaan Koperasi sekolah merupakan salah satu penunjang kegiatan pembelajaran siswa di sekolah. Keberadaannya memberikan fungsi dan manfaat bagi siswa. Koperasi Madarasah harus dibina dan dikembangkan Sejak tahun 1975 telah dikeluarkan keputusan bersama Menteri Perdagangan dan Koperasi serta Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 719/Kpb/XII/79 dan Nomor 282a/P/1979 tentang pendirian perkoperasian sekolah, Universitas dan lain-lain lembaga pendidikan di lingkungan departemen pendidikan dan kebudayaan. Berdasarkan SK bersama tersebut yang disebut koperasi sekolah atau koperasi siswa adalah koperasi yang anggotanya para siswa atau murid dari suatu sekolah yang berfungsi sebagai wadah untuk mendidik tumbuhnya kesadaran berkoperasi di kalangan siswa. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pemberdayaan Koperasi Siswa “At-Taqwa” MAN Kota Kediri 3 yang meliputi: (1) Latar Belakang didirikanya koperasi “At-Taqwa”MAN Kota Kediri 3; (2) Pemberdayaan Koperasi Sekolah At-Taqwa” MAN 3 Kota Kediri 3; (3) Dampak adanya pemberdayaan Koperasi Sekolah “At-Taqwa”. Penelitian ini menggunakan kualitatif dengan pendekatan studi kasus. Penulis mengumpulkan data melalui observasi, dokumentasi dan wawancara dengan kepala sekolah MAN Kota Kediri 3, Pembina Koperasi, guru Ekonomi dan Akuntansi dan Siswa Pengurus dan Anggota Kopsis “At-Taqwa”. Untuk menganalisis data, penulis menggunakan tehnik analisis deskriptif yaitu menggambarkan atau menginterpretasikan data yang telah didapat. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa 1) pemberdayaan koperasi sekolah dilatar belakangi selain sebagai pemenuhan kebutuhan siswa di Sekolah juga sebagai wadah pembelajaran siswa untuk berorganisasi karena faktanya sebaliknya yang terjadi pelaksana kepengurusan koperasi sekolah dilakukan oleh Guru dan bukan siswanya. 2) Pemberdayaan Koperasi Sekolah yaitu pendampingan dan pembinaan dari pihak Sekolah di mana Koperasi melaksanakan fungsinya sebagai sarana wadah pembelajaran Siswa di Sekolah yaitu sebagai organisasi intra di mana Siswa berorganisasi Ekonomi dengan menjadi anggota dan menjalankan ketatalaksanaan (Manajemen) yang tersususn dalam struktur keorganisasian Koperasi. 3) Dampak dari adanya pemberdayaan Koperasi Sekolah ditinjau dari perspektif Ilmu Manajemen koperasi yaitu manfaat yang didapat oleh siswa yang berupa pengalaman berorganisasi yang benar sesuai dengan manajemen Koperasi dengan menjadi anggota dan menjalankan kepengursan.
File Selengkapnya.....

0 comments:

Posting Komentar

Berikan Komentar yang membangun demi perkembangan Blog ini. Terima kasih buat semuanya yang telah memberikan komentar.
Lihat semua Komentar Klik Disini

Teman KoleksiSkripsi.com

Label

Administrasi Administrasi Negara Administrasi Niaga-Bisnis Administrasi Publik Agama Islam Akhwal Syahsiah Akuntansi Akuntansi-Auditing-Pasar Modal-Keuangan Bahasa Arab Bahasa dan Sastra Inggris Bahasa Indonesia Bahasa Inggris Bimbingan Konseling Bimbingan Penyuluhan Islam Biologi Dakwah Ekonomi Ekonomi Akuntansi Ekonomi Dan Studi pembangunan Ekonomi Manajemen Farmasi Filsafat Fisika Fisipol Free Download Skripsi Hukum Hukum Perdata Hukum Pidana Hukum Tata Negara Ilmu Hukum Ilmu Komputer Ilmu Komunikasi IPS Kebidanan Kedokteran Kedokteran - Ilmu Keperawatan - Farmasi - Kesehatan – Gigi Keguruan Dan Ilmu Pendidikan Keperawatan Keperawatan dan Kesehatan Kesehatan Masyarakat Kimia Komputer Akuntansi Manajemen SDM Matematika MIPA Muamalah Olahraga Pendidikan Agama Isalam (PAI) Pendidikan Bahasa Arab Pendidikan Bahasa Indonesia Pendidikan Bahasa Inggris Pendidikan Biologi Pendidikan Ekonomi Pendidikan Fisika Pendidikan Geografi Pendidikan Kimia Pendidikan Matematika Pendidikan Olah Raga Pengembangan Masyarakat Pengembangan SDM Perbandingan Agama Perbandingan Hukum Perhotelan Perpajakan Perpustakaan Pertambangan Pertanian Peternakan PGMI PGSD PPKn Psikologi PTK PTK - Pendidikan Agama Islam Sastra dan Kebudayaan Sejarah Sejarah Islam Sistem Informasi Skripsi Lainnya Sosiologi Statistika Syari'ah Tafsir Hadist Tarbiyah Tata Boga Tata Busana Teknik Arsitektur Teknik Elektro Teknik Industri Teknik Industri-mesin-elektro-Sipil-Arsitektur Teknik Informatika Teknik Komputer Teknik Lingkungan Teknik Mesin Teknik Sipil Teknologi informasi-ilmu komputer-Sistem Informasi Tesis Farmasi Tesis Kedokteran Tips Skripsi