Isikan Kata Kunci Untuk Memudahkan Pencarian

32. Penggunaan Disfemia Dalam Komentar Para Netizen Di Situs Online Kompas.Com Pada Rubrik “Politik”

ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan mendeskripsikan bentuk disfemia dan penggunaan bentuk disfemia yang digunakan dalam komentar para netizen di situs online Kompas.com pada rubrik “Politik” jika dilihat dari sudut pandang Hate speech. Subjek dalam penelitian ini adalah kalimat yang mengandung ungkapan disfemia yang terdapat dalam komentar para netizen di situs online Kompas.com pada rubrik  “Politik”,  sedangkan  objek  penelitiannya  adalah  disfemia  yang terdapat dalam komentar para netizen di situs online Kompas.com pada rubrik “Politik”. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini adalah mencatat dokumen. Instrumen yang digunakan adalah human instrument, yaitu peneliti sendiri dengan pengetahuannya menjaring data berdasarkan kriteria-kriteria yang dipahami tentang  disfemia  dalam  komentar  netizen.    Teknik  yang  digunakan untuk menganalisis data dalam penelitian ini adalah teknik deskriptif kualitatif, peneliti menganalisis penggunaan disfemia yang terdapat dalam komentar para netizen dan dilanjutkan dengan analisis terhadap data yang diperoleh. Keabsahan data diperoleh melalui intrarater dan interrater. Intrarater dilakukan dengan cara peneliti mencermati kembali dengan teliti data yang tersedia. Interrater dilakukan dengan mendiskusikan bersama dosen yang mengetahui permasalahan disfemia.
Hasil penelitian adalah sebagai berikut. Pertama, bentuk disfemia yang terdapat pada komentar para netizen di situs online  Kompas.com pada rubrik “Politik”, yaitu kata, frase, dan klausa. Bentuk kebahasaan disfemia berupa kata dibagi dua, yaitu kata dan kata majemuk.   Kedua, penggunaan bentuk disfemia yang digunakan dalam komentar para netizen di situs online Kompas.com pada rubrik “Politik” yang termasuk ke dalam pelanggaran Hate speech terbagi menjadi empat,  yakni  penghinaan,  pencemaran  nama  baik,  penistaan,  dan  penyebaran berita bohong.

Kata kunci : disfemia, ungkapan kebencian (Hate speech).
File Selengkapnya.....

Teman KoleksiSkripsi.com

Label

Administrasi Administrasi Negara Administrasi Niaga-Bisnis Administrasi Publik Agama Islam Akhwal Syahsiah Akuntansi Akuntansi-Auditing-Pasar Modal-Keuangan Bahasa Arab Bahasa dan Sastra Inggris Bahasa Indonesia Bahasa Inggris Bimbingan Konseling Bimbingan Penyuluhan Islam Biologi Dakwah Ekonomi Ekonomi Akuntansi Ekonomi Dan Studi pembangunan Ekonomi Manajemen Farmasi Filsafat Fisika Fisipol Free Download Skripsi Hukum Hukum Perdata Hukum Pidana Hukum Tata Negara Ilmu Hukum Ilmu Komputer Ilmu Komunikasi IPS Kebidanan Kedokteran Kedokteran - Ilmu Keperawatan - Farmasi - Kesehatan – Gigi Keguruan Dan Ilmu Pendidikan Keperawatan Keperawatan dan Kesehatan Kesehatan Masyarakat Kimia Komputer Akuntansi Manajemen SDM Matematika MIPA Muamalah Olahraga Pendidikan Agama Isalam (PAI) Pendidikan Bahasa Arab Pendidikan Bahasa Indonesia Pendidikan Bahasa Inggris Pendidikan Biologi Pendidikan Ekonomi Pendidikan Fisika Pendidikan Geografi Pendidikan Kimia Pendidikan Matematika Pendidikan Olah Raga Pengembangan Masyarakat Pengembangan SDM Perbandingan Agama Perbandingan Hukum Perhotelan Perpajakan Perpustakaan Pertambangan Pertanian Peternakan PGMI PGSD PPKn Psikologi PTK PTK - Pendidikan Agama Islam Sastra dan Kebudayaan Sejarah Sejarah Islam Sistem Informasi Skripsi Lainnya Sosiologi Statistika Syari'ah Tafsir Hadist Tarbiyah Tata Boga Tata Busana Teknik Arsitektur Teknik Elektro Teknik Industri Teknik Industri-mesin-elektro-Sipil-Arsitektur Teknik Informatika Teknik Komputer Teknik Lingkungan Teknik Mesin Teknik Sipil Teknologi informasi-ilmu komputer-Sistem Informasi Tesis Farmasi Tesis Kedokteran Tips Skripsi