Isikan Kata Kunci Untuk Memudahkan Pencarian

12. Pembelajaran Menggambar Di Atas Permukaan Tiga Dimensi Dengan Media Poci Tanah Liat Di Kelas Viii I Smp

ABSTRAK
Pembelajaran dilakukan karena peneliti merasa kurangnya apresiasi masyarakat Tegal terutama generasi muda terhadap karya seni kemarik poci yang membuat peneliti ingin memberikan anak pembelajaran agar anak dapat belajar tentang karya seni keramik poci. Tujuan dilakukannya penelitian ini adalah untuk menjawab permasalahan; bagaimanakah pelaksanaan pembelajaran seni rupa di SMP Negeri 5 Adiwerna? bagaimanakah pelaksanaan Pembelajaran Menggambar diatas Permukaan Tiga Dimensi dengan Media Poci Tanah Liat di Kelas VIII I SMP Negeri 5 Adiwerna? apa sajakah faktor penghambat dan pendukung pembelajaran menggambar bertema dengan media tanah liat berbentuk poci di kelas VIII I SMP Negeri 5 Adiwerna?
Penelitian ini menggunakan metode penelitian deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Dalam menggumpulkan data, digunakan teknik observasi, wawancara, dan dokumentasi. Sedangkan teknik analisis datanya menggunakan reduksi data. Hasil pembelajaran menunjukan minat serta antusias siswa dalam mengikuti pembelajaran menggambar di atas permukaan Tiga dimensi dengan media poci tanah liat. Selain itu, hasil karya siswa juga cukup baik, dilihat dari hasil karya pada pengamatan terfokus I dan pengamatan terfokus II. Hal itu dapat terjadi karena adanya faktor pendukung, seperti pengetahuan siswa akan objek- objek yang menjadi ciri khas Tegal dan ketersediaan media pembelajaran yang telah disiapkan oleh guru dan peneliti. Disamping itu juga terdapat faktor penghambat,  seperti  kurangnya  guru  memberikan  arahan  kepada  siswa  baik selama proses mendesain, juga dalam  proses menggambar langsung di  media tanah liat berbentuk poci. Hal ini terjadi karena kesalahan komunikasi antara guru dengan peneliti, sehingga hasil pembelajaran ini kurang berhasil.
Kurangnya materi seni budaya yang diajarkan guru di SMP Negeri 5 Adiwerna, membuat siswa hanya melakukan pelajaran  yang sama dari tahun- ketahun, sehingga membuat siswa menjadi bosan dan kurang tertarik tentang seni. Untuk itu peneliti menyarankan guru melakukan pembelajaran yang dapat membuat siswa mengenal serta melestarikan budaya Tegal serta menyarankan agar selalu melakukan hal baru dalam pembelajaran seni budaya, sehingga siswa tidak merasa bosan, serta rasa ingin tahu siswa terpenuhi. 

Kata Kunci: menggambar, poci tanah liat, pembelajaran seni rupa.
File Selengkapnya.....

Teman KoleksiSkripsi.com

Label

Administrasi Administrasi Negara Administrasi Niaga-Bisnis Administrasi Publik Agama Islam Akhwal Syahsiah Akuntansi Akuntansi-Auditing-Pasar Modal-Keuangan Bahasa Arab Bahasa dan Sastra Inggris Bahasa Indonesia Bahasa Inggris Bimbingan Konseling Bimbingan Penyuluhan Islam Biologi Dakwah Ekonomi Ekonomi Akuntansi Ekonomi Dan Studi pembangunan Ekonomi Manajemen Farmasi Filsafat Fisika Fisipol Free Download Skripsi Hukum Hukum Perdata Hukum Pidana Hukum Tata Negara Ilmu Hukum Ilmu Komputer Ilmu Komunikasi IPS Kebidanan Kedokteran Kedokteran - Ilmu Keperawatan - Farmasi - Kesehatan – Gigi Keguruan Dan Ilmu Pendidikan Keperawatan Keperawatan dan Kesehatan Kesehatan Masyarakat Kimia Komputer Akuntansi Manajemen SDM Matematika MIPA Muamalah Olahraga Pendidikan Agama Isalam (PAI) Pendidikan Bahasa Arab Pendidikan Bahasa Indonesia Pendidikan Bahasa Inggris Pendidikan Biologi Pendidikan Ekonomi Pendidikan Fisika Pendidikan Geografi Pendidikan Kimia Pendidikan Matematika Pendidikan Olah Raga Pengembangan Masyarakat Pengembangan SDM Perbandingan Agama Perbandingan Hukum Perhotelan Perpajakan Perpustakaan Pertambangan Pertanian Peternakan PGMI PGSD PPKn Psikologi PTK PTK - Pendidikan Agama Islam Sastra dan Kebudayaan Sejarah Sejarah Islam Sistem Informasi Skripsi Lainnya Sosiologi Statistika Syari'ah Tafsir Hadist Tarbiyah Tata Boga Tata Busana Teknik Arsitektur Teknik Elektro Teknik Industri Teknik Industri-mesin-elektro-Sipil-Arsitektur Teknik Informatika Teknik Komputer Teknik Lingkungan Teknik Mesin Teknik Sipil Teknologi informasi-ilmu komputer-Sistem Informasi Tesis Farmasi Tesis Kedokteran Tips Skripsi