Isikan Kata Kunci Untuk Memudahkan Pencarian

3. Kerusakan Ekosistem Air Sebagai Ide Dasar Penciptaan Lukisan Mixed Media.

ABSTRAK
Penulisan tugas akhir karya seni ini bertujuan untuk mendeskripsikan konsep penciptaan, tema, teknik dan bentuk lukisan dengan judul Kerusakan Ekosistem Air Sebagai Ide Dasar Penciptaan Lukisan Mixed Media.
Metode yang digunakan dalam penciptaan lukisan adalah metode observasi, eksperimentasi, dan visualisasi.  Observasi untuk  mengetahui ciri khas  bentuk kerusakan ekosistem air. Eksperimentasi alat dan bahan yang digunakan untuk membuat bentuk lukisan yang diinginkan sehingga tercipta visual lukisan yang baik. Setelah pembahasan dan proses visualisasi maka dapat disimpulkan bahwa: 1)  Konsep penciptaan lukisan adalah visualisasi kerusakan ekosistem air sebagai ide dasar penciptaan lukisan deformatif dengan penyederhanaan dari wujud aslinya. 2) Tema lukisan adalah kerusakan ekosistem air yang ditampilkan dalam lukisan deformatif. 3) Teknik penggambaran objek dikerjakan melalui pendekatan deformatif dengan menggunakan teknik kolase & teknik brush stroke. Pemilihan bahan campuran dalam proses pembuatan lukisan cenderung lebih bebas, serta mengedepankan tekstur nyata melalui bahan campuran sebagai penggambaran bentuk-bentuk kerusakan ekosistem air.
Bentuk lukisan yang dihasilkan adalah lukisan deformatif yang berjumlah 8 buah, kedelapan lukisan tersebut yaitu : “Black river” (90cm x 100cm), “Broken Of Sea Ecosystem” (110cm x 130cm), “Factory Waste” (100cm x 120cm), “Exploitation Of Fish” (110cm x 130cm), “Contaminated Of Sulfur” (115cm x 140cm), “Trash” (100cm x 150cm), “Broken corals” (125cm x 125cm), “The Explosion” (120cm x 130cm). 
File Selengkapnya.....

Teman KoleksiSkripsi.com

Label

Administrasi Administrasi Negara Administrasi Niaga-Bisnis Administrasi Publik Agama Islam Akhwal Syahsiah Akuntansi Akuntansi-Auditing-Pasar Modal-Keuangan Bahasa Arab Bahasa dan Sastra Inggris Bahasa Indonesia Bahasa Inggris Bimbingan Konseling Bimbingan Penyuluhan Islam Biologi Dakwah Ekonomi Ekonomi Akuntansi Ekonomi Dan Studi pembangunan Ekonomi Manajemen Farmasi Filsafat Fisika Fisipol Free Download Skripsi Hukum Hukum Perdata Hukum Pidana Hukum Tata Negara Ilmu Hukum Ilmu Komputer Ilmu Komunikasi IPS Kebidanan Kedokteran Kedokteran - Ilmu Keperawatan - Farmasi - Kesehatan – Gigi Keguruan Dan Ilmu Pendidikan Keperawatan Keperawatan dan Kesehatan Kesehatan Masyarakat Kimia Komputer Akuntansi Manajemen SDM Matematika MIPA Muamalah Olahraga Pendidikan Agama Isalam (PAI) Pendidikan Bahasa Arab Pendidikan Bahasa Indonesia Pendidikan Bahasa Inggris Pendidikan Biologi Pendidikan Ekonomi Pendidikan Fisika Pendidikan Geografi Pendidikan Kimia Pendidikan Matematika Pendidikan Olah Raga Pengembangan Masyarakat Pengembangan SDM Perbandingan Agama Perbandingan Hukum Perhotelan Perpajakan Perpustakaan Pertambangan Pertanian Peternakan PGMI PGSD PPKn Psikologi PTK PTK - Pendidikan Agama Islam Sastra dan Kebudayaan Sejarah Sejarah Islam Sistem Informasi Skripsi Lainnya Sosiologi Statistika Syari'ah Tafsir Hadist Tarbiyah Tata Boga Tata Busana Teknik Arsitektur Teknik Elektro Teknik Industri Teknik Industri-mesin-elektro-Sipil-Arsitektur Teknik Informatika Teknik Komputer Teknik Lingkungan Teknik Mesin Teknik Sipil Teknologi informasi-ilmu komputer-Sistem Informasi Tesis Farmasi Tesis Kedokteran Tips Skripsi