Isikan Kata Kunci Untuk Memudahkan Pencarian

5. Rias Fantasi Tokoh Rampak Putri Penari Pada Pergelaran Tata Rias “The Futuristic Of Ramayana”

ABSTRAK
Proyek akhir ini bertujuan untuk: (1) merancang dan menata kostum serta aksesoris yang digunakan oleh Rampak Putri Penari pada pergelaran tata rias The Futuristic of Ramayana, (2) merancang dan menata rias wajah yang digunakan oleh Rampak Putri Penari pada pergelaran tata rias The Futuristic of Ramayana, (3) merancang dan menata rambut yang digunakan oleh Rampak Putri Penari pada pergelaran tata rias The Futuristic of Ramayana, (4) mampu menampilkan tokoh Rampak Putri Penari pada pergelaran tata rias The Futuristic of Ramayana.
Metode  pengembangan  yang  dilakukan  ada  4  tahap,  (1)  mengumpulkan  buku-buku tentang Ramayana dan mengkaji tentang Rampak Putri Penari serta mencari sumber ide tentang kostum, (2) menentukan warna riasan dan memilih kosmetika yang akan digunakan, merancang kostum, aksesoris, tata rias wajah, rancangan kostum, dan rancangan pergelaran, (3) tata rias Rampak Putri Penari menggunakan tata rias fantasi cantik serta penataan rambut Rampak Putri Penari menggunakan bentuk sanggul topmest(4) merupakan evaluasi pencocokan antara kostum, aksesoris, tata rias wajah serta penataan rambut.
Hasil dari Proyek Akhir ini adalah: (1) terciptanya rancangan dan kostum fantasi Rampak Putri  Penari  yang  terdiri  dari  potongan  pola three  pieces, kamisol,  serta  rok  line”A”  yang dipotong menjadi lima bagian, (2) terciptanya rancangan dan penataan tata rias fantasi cantik Rampak Putri Penari pada pergelaran The Futuristic of Ramayana, serta terjadi perubahan pada warna eyesahdow yang seharusnya tidak menggunakan warna merah, pada pergelaran warna merah digunakan, (3) terciptanya rancangan dan penataan sanggul fantasi Rampak Putri Penari pada pergelaran The Futuristic of Ramayana, (4)  terciptanya pertunjukan pergelaran sendratari Ramayana dengan judul “The Futuristic of Ramayana” yang diselenggarakan di Auditorium Universitas Negeri Yogyakarta pada 17 April 2011pukul 13.00 WIB.

Kata Kunci: Rias Fantasi,tokoh Rampak Putri Penari “The Futuristic of Ramayana”.
File Selengkapnya.....

Teman KoleksiSkripsi.com

Label

Administrasi Administrasi Negara Administrasi Niaga-Bisnis Administrasi Publik Agama Islam Akhwal Syahsiah Akuntansi Akuntansi-Auditing-Pasar Modal-Keuangan Bahasa Arab Bahasa dan Sastra Inggris Bahasa Indonesia Bahasa Inggris Bimbingan Konseling Bimbingan Penyuluhan Islam Biologi Dakwah Ekonomi Ekonomi Akuntansi Ekonomi Dan Studi pembangunan Ekonomi Manajemen Farmasi Filsafat Fisika Fisipol Free Download Skripsi Hukum Hukum Perdata Hukum Pidana Hukum Tata Negara Ilmu Hukum Ilmu Komputer Ilmu Komunikasi IPS Kebidanan Kedokteran Kedokteran - Ilmu Keperawatan - Farmasi - Kesehatan – Gigi Keguruan Dan Ilmu Pendidikan Keperawatan Keperawatan dan Kesehatan Kesehatan Masyarakat Kimia Komputer Akuntansi Manajemen SDM Matematika MIPA Muamalah Olahraga Pendidikan Agama Isalam (PAI) Pendidikan Bahasa Arab Pendidikan Bahasa Indonesia Pendidikan Bahasa Inggris Pendidikan Biologi Pendidikan Ekonomi Pendidikan Fisika Pendidikan Geografi Pendidikan Kimia Pendidikan Matematika Pendidikan Olah Raga Pengembangan Masyarakat Pengembangan SDM Perbandingan Agama Perbandingan Hukum Perhotelan Perpajakan Perpustakaan Pertambangan Pertanian Peternakan PGMI PGSD PPKn Psikologi PTK PTK - Pendidikan Agama Islam Sastra dan Kebudayaan Sejarah Sejarah Islam Sistem Informasi Skripsi Lainnya Sosiologi Statistika Syari'ah Tafsir Hadist Tarbiyah Tata Boga Tata Busana Teknik Arsitektur Teknik Elektro Teknik Industri Teknik Industri-mesin-elektro-Sipil-Arsitektur Teknik Informatika Teknik Komputer Teknik Lingkungan Teknik Mesin Teknik Sipil Teknologi informasi-ilmu komputer-Sistem Informasi Tesis Farmasi Tesis Kedokteran Tips Skripsi