Isikan Kata Kunci Untuk Memudahkan Pencarian

6. Tari Topeng Wonocaki Sebagai Inspirasi Pembuatan Komik

ABSTRAK
Penciptaan karya ini bertujuan untuk menyampaikan pesan kepada masyarakat umum, terutama para generasi muda, bahwa sepatutnya kita menghargai dan mencintai budaya dari Negara kita  sendiri,  jangan  biarkan  budaya  kita sendiri  terkikis  dengan  maraknya kebudayaan barat yang semakin mendominasi di Negara ini. Mengetahui dan mengikuti perkembangan jaman yang semakin modern, bukan berarti kita menjauh dari kebudayaan kita yang sudah melekat sejak jaman dahulu.
Penciptaan karya ini merupakan penciptaan dengan subjek tarian topeng wonocaki yang berasal dari Pacitan, karakter wonocaki merupakan seorang yang gagah dan berani dalam mengabdikan  sepenuh  jiwa  dan  raga  kepada  Negeri.  Proses  penciptaan  karya dilakukan dengan teknik penggambaran secara semi realis dan manual, sebelum proses selanjutnya dilakukan dengan transfer gambar manual ke dalam komputer untuk selanjutnya dilakukan pewarnaan secara digital.
Hasil dari penciptaan karya seni ini berupa media utama (Prime Media ), media utama yaitu beruwujud komik yang akan ditempelkan pada bingkai yang telah disiapkan, isi yang terkandung didalamnya berisi cerita utama dari karya seni tersebut. Penggambaran komik dengan gaya Jepang digunakan dalam pembuatan komik tersebut. Keseluruhan cerita dalam Tari Topeng Wonocaki Sebagai Inspirasi Pembuatan Komik ini dibuat dengan tujuan mengenalkan tari tersebut, serta mengajak generasi muda untuk mencintai budaya Indonesia, khususnya tari.
File Selengkapnya.....

Teman KoleksiSkripsi.com

Label

Administrasi Administrasi Negara Administrasi Niaga-Bisnis Administrasi Publik Agama Islam Akhwal Syahsiah Akuntansi Akuntansi-Auditing-Pasar Modal-Keuangan Bahasa Arab Bahasa dan Sastra Inggris Bahasa Indonesia Bahasa Inggris Bimbingan Konseling Bimbingan Penyuluhan Islam Biologi Dakwah Ekonomi Ekonomi Akuntansi Ekonomi Dan Studi pembangunan Ekonomi Manajemen Farmasi Filsafat Fisika Fisipol Free Download Skripsi Hukum Hukum Perdata Hukum Pidana Hukum Tata Negara Ilmu Hukum Ilmu Komputer Ilmu Komunikasi IPS Kebidanan Kedokteran Kedokteran - Ilmu Keperawatan - Farmasi - Kesehatan – Gigi Keguruan Dan Ilmu Pendidikan Keperawatan Keperawatan dan Kesehatan Kesehatan Masyarakat Kimia Komputer Akuntansi Manajemen SDM Matematika MIPA Muamalah Olahraga Pendidikan Agama Isalam (PAI) Pendidikan Bahasa Arab Pendidikan Bahasa Indonesia Pendidikan Bahasa Inggris Pendidikan Biologi Pendidikan Ekonomi Pendidikan Fisika Pendidikan Geografi Pendidikan Kimia Pendidikan Matematika Pendidikan Olah Raga Pengembangan Masyarakat Pengembangan SDM Perbandingan Agama Perbandingan Hukum Perhotelan Perpajakan Perpustakaan Pertambangan Pertanian Peternakan PGMI PGSD PPKn Psikologi PTK PTK - Pendidikan Agama Islam Sastra dan Kebudayaan Sejarah Sejarah Islam Sistem Informasi Skripsi Lainnya Sosiologi Statistika Syari'ah Tafsir Hadist Tarbiyah Tata Boga Tata Busana Teknik Arsitektur Teknik Elektro Teknik Industri Teknik Industri-mesin-elektro-Sipil-Arsitektur Teknik Informatika Teknik Komputer Teknik Lingkungan Teknik Mesin Teknik Sipil Teknologi informasi-ilmu komputer-Sistem Informasi Tesis Farmasi Tesis Kedokteran Tips Skripsi