Isikan Kata Kunci Untuk Memudahkan Pencarian

49. Implementasi Kebijakan Program Penanggulangan Kemiskinan di Perkotaan

ABSTRAK
Secara  teori  Implementasi  Kebijakan  Program  Penanggulangan Kemiskinan  Di  Perkotaan (P2KP)  merupakan  salah  satu  program  Pemerintah dalam   rangka   mengurangi   jumlah masyarakat   miskin.   Program Penanggulangan Kemiskinan di Perkotaan (P2KP) diharapkan masyarakat secara luas ikut  serta  dalam  memikirkan  dan  mencari  potensi  dirinya  agar  dapat bersama-sama menanggulangi permasalahan kemiskinan dan perduli terhadap kondisi sosial di lingkungan tempat tinggalnya.
Tujuannya adalah membangun masyarakat mandiri yang mampu menjalin kebersamaan dan sinergi dengan pemerintah maupun kelompok peduli setempat dalam menanggulangi kemiskinan secara efektif dan mewujudkan terciptanya lingkungan pemukiman yang tertata, sehat, produktif dan berkelanjutan.
Berdasarkan  hasil  analisis  data terhadap proses Implementasi Kebijakan Program Penanggulangan Kemiskinan di Perkotaan (P2KP)   di Desa Dagang Kelambir  yang dilihat  dari aspek  ukuran  dan tujuan  kebijakan,  sumber daya, komunikasi, karakteristik para pelaksana, disposisi implementor dan ekonomi sosial dan lingkungan yang diperoleh dengan mengunakan metode deskriptif kualitatif. Adapun kesimpulan dari implementasi kebijakan program penanggulangan kemiskinan masih banyak terdapat kekurangan, termasuk tidak maksimalnya kinerja para implementor yang terlibat di dalamnya. Hal ini disebabkan oleh beberapa hal seperti proses pendataan  yang belum berjalan dengan maksimal. Untuk itu kedepan diperlukan pembenahan termasuk peningkatan kapasitas dan pemahaman para implementor itu sendiri. Penelitian ini diharapkan dapat bermanfaat bagi para pembaca dan juga dapat menjadi masukan dan pertimbangan bagi instansi terkait dalam membuat kebijakan ataupun dalam pengambilan keputusan.

Kata Kunci: Implementasi, kebijakan, penanggulangan, kemiskinan
File Selengkapnya.....

Teman KoleksiSkripsi.com

Label

Administrasi Administrasi Negara Administrasi Niaga-Bisnis Administrasi Publik Agama Islam Akhwal Syahsiah Akuntansi Akuntansi-Auditing-Pasar Modal-Keuangan Bahasa Arab Bahasa dan Sastra Inggris Bahasa Indonesia Bahasa Inggris Bimbingan Konseling Bimbingan Penyuluhan Islam Biologi Dakwah Ekonomi Ekonomi Akuntansi Ekonomi Dan Studi pembangunan Ekonomi Manajemen Farmasi Filsafat Fisika Fisipol Free Download Skripsi Hukum Hukum Perdata Hukum Pidana Hukum Tata Negara Ilmu Hukum Ilmu Komputer Ilmu Komunikasi IPS Kebidanan Kedokteran Kedokteran - Ilmu Keperawatan - Farmasi - Kesehatan – Gigi Keguruan Dan Ilmu Pendidikan Keperawatan Keperawatan dan Kesehatan Kesehatan Masyarakat Kimia Komputer Akuntansi Manajemen SDM Matematika MIPA Muamalah Olahraga Pendidikan Agama Isalam (PAI) Pendidikan Bahasa Arab Pendidikan Bahasa Indonesia Pendidikan Bahasa Inggris Pendidikan Biologi Pendidikan Ekonomi Pendidikan Fisika Pendidikan Geografi Pendidikan Kimia Pendidikan Matematika Pendidikan Olah Raga Pengembangan Masyarakat Pengembangan SDM Perbandingan Agama Perbandingan Hukum Perhotelan Perpajakan Perpustakaan Pertambangan Pertanian Peternakan PGMI PGSD PPKn Psikologi PTK PTK - Pendidikan Agama Islam Sastra dan Kebudayaan Sejarah Sejarah Islam Sistem Informasi Skripsi Lainnya Sosiologi Statistika Syari'ah Tafsir Hadist Tarbiyah Tata Boga Tata Busana Teknik Arsitektur Teknik Elektro Teknik Industri Teknik Industri-mesin-elektro-Sipil-Arsitektur Teknik Informatika Teknik Komputer Teknik Lingkungan Teknik Mesin Teknik Sipil Teknologi informasi-ilmu komputer-Sistem Informasi Tesis Farmasi Tesis Kedokteran Tips Skripsi